Wartapoin.com – Kerusakan pada smartphone memang terkadang tidak bisa kita atasi sendiri, maka dari itu kita juga perlu jasa seorang ahli dalam penanganan kerusakan smartphone tersebut. Misalnya pada ponsel iPhone.
iPhone yang merupakan produk dari apple ini saat ini sangat banyak digemari oleh semua kalangan umur, mulai dari anak remaja sampai orang dewasa. Meskipun memiliki harga yang relatif mahal untuk masyarakat kalangan bawah, produk iPhone ini sesuai dengan performa yang diberikannya.
Nah, kembali ke topik utama artikel ini. Jika kamu menemui kerusakan pada iPhone kamu, jangan khawatir lagi. Karena untuk mencari tempat service iPhone atau toko reparasi iPhone sekarang cukup mudah.
Pasalnya, service center iPhone resmi kini sudah banyak tersebar di hampir seluruh kota-kota besar di Indonesia, seperti Surabaya dan Malang. Untuk biaya service di service center resmi bisa ditanyakan langsung pada nomor-nomor yang tercantum pada akhir artikel ini.
Alamat Lengkap Service Center Apple iPhone Malang
Di Malang, untuk Service Center HP iPhone atau sering kita kenal dengan Apple Authorised Service Center sekarang ini terdapat 6 tempat service yang sudah tersebar di sekitar kota tersebut. Jasa servis resmi itu melayani servis iCloud Lock untuk iPhone, iPad dan iPod, dan lain-lain. Selain harganya terjangkau, kamu juga akan mendapatkan garansi.
Tidak semua jasa service HP bisa mengatasi masalah pada smartphone besutan Apple ini. Jika terjadi suatu problem, memang terdapat beberapa komponen atau program yang memang hanya bisa diubah atau diperbaiki dengan perangkat resmi iPhone di Apple Store Malang.
Oleh karena itu tidak ada salahnya untuk mengetahui tempat service iPhone resmi ataupun authorized Apple jika kita adalah pengguna iPhone, iPad, atau iPod. Untuk itu mari kita lihat beberapa jasa service iPhone yang ada di Malang / alamat service center resmi di kota Malang sebagai berikut :
Apple Lovers Store (alStore)
Alamat: Mall Olympic Garden Malang Lantai 2, Jl. Kawi No. 70 Kauman, Kecamatan Klojen, Kota Malang
Telepon: 0812-3395-5767
Platinum Gadget Malang
Alamat: Ruko Soekarno Hatta Indah A17, Jalan Soekarno-Hatta, Mojolangu, Kecamatan Lowokwaru, Kota Malang
Telepon: 0811-247-347
icaremalang (Apple Service & Store)
Alamat: Jl. Tirto Joyo No. 6 Desa Landungsari, Kecamatan Dau, Kabupaten Malang
Telepon: 0898-8000-063
Service iPhone Malang (Dokter iPhone)
Alamat: Jl. R. Tumenggung Suryo Bunulrejo, Kecamatan Blimbing, Kota Malang
Telepon: 0852-3088-6629
FineApple_ID
Alamat: Jl. Simpang Ijen No.7A Oro-oro Dowo, Kecamatan Klojen, Kota Malang
Telepon: 0878-5971-6678
Global Apple
Alamat: Mall Olympic Garden Malang, Jl. Kawi No. 20 Kauman, Kecamatan Klojen, Kota Malang
Telepon: (0341) 363115
Kenapa Harus Servis di Tempat Resmi?
Menggunakan pusat layanan resmi dapat memberikan beberapa keuntungan bagi pengguna smartphone tersebut, contohnys seperti dibawah ini:
- Garansi: Jika perangkat Anda masih dalam masa garansi, Anda harus menggunakan layanan resmi untuk memperbaiki perangkat Anda agar tetap berlaku.
- Kompetensi: Teknisi di pusat layanan resmi memiliki kompetensi dan pelatihan yang diperlukan untuk memperbaiki perangkat Anda dengan benar.
- Perlengkapan: Pusat layanan resmi memiliki peralatan dan suku cadang yang dibutuhkan untuk memperbaiki perangkat Anda dengan baik.
- Keamanan: Menggunakan layanan resmi dapat memastikan bahwa perangkat Anda akan diperbaiki dengan aman dan tidak akan merusak perangkat Anda lebih lanjut.
- Waktu: Pusat layanan resmi memiliki waktu perbaikan yang pasti dan dapat menyelesaikan masalah Anda dalam waktu yang singkat.
Tips Datang ke Tempat Servis Apple Resmi
Ada juga tips yang mungkin bisa kamu gunakan saat datang ke tempat service center, antara lain seperti dibawah ini:
- Pastikan untuk membawa perangkat yang akan diperbaiki, beserta aksesoris yang terkait seperti charger dan kartu SIM.
- Bawa bukti pembelian perangkat, seperti nota atau faktur, jika perangkat masih dalam masa garansi.
- Pastikan untuk mencatat nomor seri perangkat dan menyimpan salinan dari bukti pembelian.
- Jelaskan secara jelas masalah yang Anda alami dengan perangkat sehingga teknisi dapat dengan cepat menemukan solusi.
- Bawa perangkat yang diperbaiki ke toko yang terdaftar sebagai pusat layanan resmi perangkat Anda.
Akhir Kata
Demikianlah ulasan tentang tempat atau lokasi service center iphone di kota Surabaya. Semoga bisa bermanfaat untuk kamu yang kebingungan tentang dimana tempat service hp iphone di kota tersebut.
Terima kasih dan sampai jumpa dia artikel wartapoin.com berikutnya.