Biografi Djoko Marsaid, Tokoh Penting Sumpah Pemuda

Wartapoin

Sumpah Pemuda adalah satu tonggak utama dalam sejarah pergerakan kemerdekaan Indonesia. Ikrar ini dianggap sebagai kristalisasi semangat untuk menegaskan cita-cita berdirinya negara Indonesia. Sejak sekolah dasar kita sudah diberi tahu jika pada tanggal 28 Oktober 1928 ada peristiwa penting yang terjadi dinegeri ini, yaitu Sumpah Pemuda. Dan setiap tanggal tersebut di peringati sebagai hari Sumpah Pemuda.

Tentunya dalam proses pelaksanaan Sumpah Pemuda ada tokoh penting yang terlibat, salah satunya adalah Djoko Marsaid. Selain beliau masih ada 13 orang Tokoh Sumpah Pemuda yang lainnya.

djoko marsaid

Djoko Marsaid merupakan wakil ketua pada saat Kongres Pemuda berlangsung. Djoko mewakili organisasinya, Jong Java. Tidak banyak informasi mengenai Djoko Marsaid ini. Meskipun begitu, namanya tetap tercantum sebagai tokoh penting dalam perumusan Sumpah Pemuda.

R.M. Djoko Marsaid merupakan wakil ketua panitia kongres, sekaligus ketua organisasi Jong Java.

Perlu diingat! kamu jangan lupa untuk mengenang jasanya sebagai tokoh penting dalam perumusan Sumpah Pemuda ya.

Artikel Terkait

Bagikan:

Wartapoin

Saya adalah seorang penulis utama blog Wartapoin. Saya akan menyajikan informasi terkini, ulasan, dan panduan seputar perkembangan terbaru dalam teknologi.